Cara Mematikan Google Assistant Di Vivo
Cara Mematikan Google Assistant Di Vivo. Jadi, artikel ini akan membantu mengatasinya dengan memberikan tutorial. cara mematikan suara Google Assistant.
di Vivo dengan mudah.
Cara Mematikan Suara Google di Handphone vivo Jika Tak Sengaja Aktif
Gadgetren – Meskipun akan berguna bagi sebagian orang, mematikan suara Google di handphone buatan vivo mungkin dapat menjadi hal yang perlu dilakukan jika kita merasa terganggu. Tujuan sebenarnya dari pengembangan fitur ini adalah untuk membantu mereka yang memiliki keterbatasan penglihatan supaya tetap bisa menggunakan handphone dengan mudah. Hanya saja bagi pengguna biasa, suara Google yang muncul dari Talkback kemungkinan akan terasa cukup mengganggu.
Kita karena itu perlu mengetahui cara mematikan fitur tersebut supaya handphone bisa kembali digunakan dengan normal jika tanpa sengaja mengaktifkannya. Di perangkat vivo, kita perlu mengetuk opsi atau menu hingga muncul kotak berwarna hijau lalu diikuti dengan klik dua kali supaya bisa memilihnya.
Jika kesulitan, mematikan suara Google Talkback pada sejumlah handphone buatan vivo untungnya juga bisa dilakukan dengan menggunakan pintasan berupa tombol fisik.
Cara Menonaktifkan Google Assistant di Android
Google Assistant sendiri merupakan asisten virtual yang dioperasikan dengan perintah suara dan telah didukung kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI). Bagi pengguna perangkat Android, Google Assistant sudah otomatis terpasang aktif dan bisa digunakan kapan saja asalkan terkoneksi dengan internet secara stabil. Akan tetapi, merujuk Business Insider, tidak sedikit pengguna yang merasa kurang nyaman dengan Google Assistant dan beralih ke cara manual.
Sehingga tak sedikit dari mereka yang lebih memilih mematikan fitur asisten virtual, alih-alih membiarkan Google Assistant terpasang dan bekerja. Apabila merasa yakin dan belum sepenuhnya harus bergantung ke asisten virtual, maka Anda dapat melakukan cara berikut untuk menghentikan kerja Google Assistant.
Mengaktifkan atau menonaktifkan Google Voice untuk pengguna
Sebagai administrator Akun Google organisasi Anda, Anda dapat mengontrol siapa saja yang menggunakan Google Voice. Cukup aktifkan atau nonaktifkan layanan untuk pengguna tersebut di konsol Google Admin Anda.
Guna mendapatkan nomor telepon untuk panggilan, SMS, dan pesan suara, pengguna juga memerlukan lisensi Voice. Organisasi Anda memerlukan langganan Voice.
Untuk mengaktifkan atau menonaktifkan layanan bagi sekumpulan pengguna, masukkan akun mereka di unit organisasi atau grup akses. Mengontrol orang yang menggunakan Google Voice di organisasi Anda.
Cara Mematikan Google Assistant | Lengkap Dengan Mematikan Pop-Up
Cara mematikan Google Assistant dari perangkat HP milikmu cukup mudah dan simpel untuk dilakukan loh, geng. Aplikasi ini merupakan sejenis AI yang juga sering disebut sebagai smart home pada smartphone. Kamu bisa memerintah aplikasi ini seperti melihat koordinat di Google Map.
Selain berbeda dengan versi sebelumnya, Asisten Google bisa diajak mengobrol dua arah, loh! Google Assistant kerap muncul setiap kali pengguna membuka kunci smartphone milik mereka.
Ini terjadi karena pengguna mungkin secara nggak sengaja menekan tombol Home pada smartphone. Sebagai informasi tombol Home pada smartphone Android diatur untuk membuka Google Assistant. Aplikasi Google Assistant sudah tersematkan ketika kamu menekan tombol home pada smartphone milikmu untuk beberapa detik. Tekan tombol Home di smartphone hingga kotak dialog Google Assistant muncul kemudian swipe-up. Selanjutnya pada menu di bawah foto profil akunmu, pilih opsi Assistant.
Bagaimana Cara Mematikan Suara Google Assistant di HP Android?
Bagaimana Cara Mematikan Suara Google Assistant di HP Android? Perlu digarisbawahi, pembaruan ini hanya akan menon-aktifkan suara si asisten, bukan menahan informasi yang diminta pengguna.
Sehingga, pembaruan ini tidak akan berpengaruh terhadap hasil pencarian yang dilakukan dengan memanggil "Oke Google". Jadi, pengguna masih bisa meminta informasi atau memberi instruksi ke Google Assistant. Sementara informasi hasil pencarian, tidak akan dibaca/disuarakan oleh asisten virtual Google tersebut. Setelah kotak Google Assistant muncul, ketuk ikon kompas di bagian kanan bawah layar.
Kemudian, pilih foto profil di pojok kanan atas. Lanjutkan dengan memilih opsi "phone" dan pilih "voice and speech". Pilih menu "Speech Output" yang akan memunculkan dua opsi. Google tidak menerangkan dengan jelas versi Android apa saja yang mendukung fitur ini.
Cara Mematikan TalkBack Vivo, Hindarkan Suara yang Menganggu di HP
Bagi seseorang yang baru pertama kali menggunakan perangkat besutan Vivo, seringkali terkejut sebab ponsel tiba-tiba berbunyi saat mereka sentuh. Munculnya suara pada HP Vivo Anda karena salah satu fitur yang terdapat perangkat tersebut sedang aktif.
TalkBack merupakan sebuah fitur yang bisa membantu para pengguna mengalami kebutaan atau permasalahan pada indera penglihatan mata. Adanya masalah seringkali mengganggu, maka sangat penting untuk mengetahui bagaimana cara mematikan atau menonaktifkan fitur TalkBack pada perangkat Vivo. Saat fitur TalkBack aktif, maka ponsel Vivo akan mengeluarkan suara atau seolah berbicara sendiri ketika tersentuh. Sebelum mematikannya, Anda perlu cek terlebih dahulu apakah fitur tersebut dalam keadaan aktif atau tidak.
Selain melalui menu pengaturan, cara lain untuk menonaktifkan fitur TalkBack pada perangkat Vivo adalah dengan menggunakan tombol kombinasi. Pertama, pastikan HP Vivo yang Anda gunakan dalam keadaan menyala Kemudian silahkan tekan serta tahan kedua tombol Volume Atas + Volume Bawah secara bersamaan Selanjutnya tunggulah sampai beberapa saat hingga ada notifikasi pada layar ponsel Anda Berikutnya akan muncul notifikasi pemberitahuan bahwasanya TalkBack sudah dinonaktifkan.
Jika kedua pilihan cara mematikan TalkBack Vivo di atas tidak berhasil, maka Anda dapat menggunakan langkah lain.
Cara Menonaktifkan Google Assistant, Lakukan 5 Langkah Ini!
Cara Menonaktifkan Google Assistant, Lakukan 5 Langkah Ini! loading... Cara menonaktifkan Google Assistant penting diketahui jika tidak ingin memakai layanan tersebut. Foto: ist.