Game Edukatif Untuk Anak Usia Dini

  • Diterbitkan : 23 Jul 2024

Game Edukatif Untuk Anak Usia Dini. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menciptakan games edukatif berbasis android dalam rangka meningkatkan kemampuan mengenal angka untuk anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah riset dan pengembangan. Subjek penelitian merupakan anak usia 5-6 tahun yang berada di TK Pembina 3, TK Pembina 1 dan TK Babussalam di Kota Pekanbaru. Sampel dalam riset ini merupakan anak usia dini yang dipilih berdasarkan kriteria sesuai dengan kebutuhan penelitian.

Data yang dikumpulkan melalui lembar validasi dari ahli materi, media dan guru TK serta pre-test dan post-test mengenai kemampuan mengenal angka setelah menggunakan games edukatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dengan metode observasi.

Data yang terkumpul dianalisis secara kualitatif dan kuantitatif. Hasil riset mengungkapkan bahwa games edukatif berbasis android teruji meningkatkan kemampuan mengenal angka. Berdasarkan hasil validasi ditemui bahwa games edukatif ini memiliki kelayakan.

Kebaruan yang ditemui dalam riset ini adalah pentingnya meningkatkan kemampuan mengenal angka melalui pemanfaatan kemajuan teknologi informasi dalam bentuk games edukatif.

Game Edukasi Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini

Game Edukatif Untuk Anak Usia Dini. Game Edukasi Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini

Copyright (c) 2017 Anik Vega Vitianingsih. This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Authors who publish with Inform: Jurnal Ilmiah Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi agree to the following terms:. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.

Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.

Game Edukasi Anak Lengkap

Game Edukatif Untuk Anak Usia Dini. Game Edukasi Anak Lengkap

Complete children's educational game contains educational games for your children at an early age, early childhood and kindergarten, including: memory games that train memory, fun coloring, piano and recognition of letters, numbers, colors, shapes, fruits and animals equipped with voice guides in two languages, namely Indonesian and English. SekarMedia's complete children's educational game contains:. • Letter recognition. • Number Recognition.

•Recognition of the names of animals, fruits, musical instruments, vehicles, etc. This Complete Children's Educational Game feature is available in the introduction module as well as questions or tests and is available in Indonesian and English equipped with voices in both languages.

Please download this complete children's educational game for your sons and daughters.

Strategi Literasi Budaya Anak Usia Dini melalui Pengembangan Game Edukatif

Game Edukatif Untuk Anak Usia Dini. Strategi Literasi Budaya Anak Usia Dini melalui Pengembangan Game Edukatif

S. Vanbecelaere, K. Van den Berghe, F. Cornillie, D. Sasanguie, B. Reynvoet, and F. Depaepe, “The effectiveness of adaptive versus non‐adaptive learning with digital educational games,” J. Comput. N. Nurdian, K. Rozana Ulfah, and R. Nugerahani Ilise, “Pendidikan Muatan Lokal Sebagai Penanaman Karakter Cinta Tanah Air,” Mimb. A. Amalia, H. Baharun, F. Rahman, and S. Maryam, “Enhancement School Competitiveness Through A Literacy Culture Based on Local Wisdom,” J. Obs. Y. Solfiah, H. Hukmi, and F. Febrialismanto, “Games Edukatif Berbasis Android untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Angka Anak Usia Dini,” J. Obs. R. Fitri and R. Rakimahwati, “Game Edukasi Berbasis Budaya Lokal Sumbang Duo Baleh untuk Meningkatkan Kecerdasan Interpersonal Anak,” J. Obs. R. Robiah, H. Hendarman, and R. Hidayat, “Evaluasi Program Literasi Anak dengan Pendekatan Model CIPPO,” Murhum J. Pendidik.

H. Mardhotillah and R. Rakimahwati, “Pengembangan Game Interaktif Berbasis Android untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Anak Usia Dini,” J. Obs. A. Ebyatiswara Putra, M. Taufiqur Rohman, L. Linawati, and N. Hidayat, “Pengaruh Literasi Digital terhadap Kompetensi Pedagogik Guru,” Murhum J. Pendidik.

GAME EDUKATIF SEBAGAI UPAYA MENGURANGI KECANDUAN GAME ONLINE ANAK USIA DINI DI GKJ SALIB PUTIH

Downloads. License. Copyright (c) 2024 Eunike Milasari Listyaningrum, Merlin Ayu Paulina Kamata, Risti Supriani, Meissy Meissy, Deky Magay.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

PERANCANGAN APLIKASI GAME EDUKASI PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI MENGGUNAKAN LINEAR CONGRUENT METHOD (LCM) BERBASIS ANDROID

Authors Dora Irsa Indo Global Mandiri University. Rita Wirya Saputra Universitas Indo Global Mandiri. Sri Primaini Akademi Manajemen dan Informatika & Komputer SIGMA.

Abstract Early childhood learning is an approach to development that is intended for children from birth until the age of eight years is done through the provision of educational stimulus to assist the growth and development of the physical and spiritual so that children have the readiness to enter further education. To assist the growth and development of children then built an educational game.

Educational game calistung applied into the android operating system. And for the determination of the matter calistung presentation using a linear congruent method (LCM). Where the determination of the constants LCM (a, c and m) will determine whether or not the random number obtained in the sense of obtaining random numbers as if nothing happened looping.

Author Biographies Dora Irsa, Indo Global Mandiri University Information System Faculty Rita Wirya Saputra, Universitas Indo Global Mandiri Informatika Sri Primaini, Akademi Manajemen dan Informatika & Komputer SIGMA Teknik Komputer.

ANALISA DAN PERANCANGAN GAME EDUKASI SEBAGAI MOTIVASI BELAJAR UNTUK ANAK USIA DINI

Dave Andre Setiawan. Analisa dan Perancangan Game edukasi untuk anak usia dini yang terdiri dari pengenalan angka dan huruf merupakan pengembangan dan pengenalan huruf dan angka untuk anak usia dini. Perancangan sistem dilakukan dengan model waterfall dan bahasa pemodelan menggunakan UML (United Modelling Language). Implementasi penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi Game Edukasi Berbasis Android yang sangat bermanfaat pada kalangan anak usia dini, disamping menempuh pembelajaran formal di sekolah, anak-anak dapat belajar sambil bermain dengan menggunakan aplikasi ini.

Anak usia dini antara umur 3 – 6 tahun berada dalam masa Golden Periode (Periode Keemasan) perkembangan otak mereka. Dalam usia ini, mereka berada pada masa pertumbuhan dan perkembangan yang paling pesat baik fisik maupun mental.

Oleh karena itu, penulis membuat game edukasi yang berbasis sistem operasi Android dengan harapan anak-anak dapat langsung menggunakan aplikasi permainan tersebut dan memperoleh pengetahuan lebih banyak serta merubah pola belajar agar tidak jenuh.