Apakah Sms Bisa Disadap

  • Diterbitkan : 11 Jun 2024

Apakah Sms Bisa Disadap. Jakarta (CAKAPLAH) - Sejak era smartphone, masyarakat kini lebih memilih menggunakan aplikasi WhatsApp ketimbang SMS untuk berkirim pesan. Dilansir dari Slash Gear, Senin (9/10/2023), pesan SMS menjadi tidak aman karena tidak menyertakan end-to-end encryption seperti yang digunakan WhatsApp, Telegram, dan aplikasi pesan instan lainnya.

Artinya, penyedia layanan seluler Anda dapat melihat semua pesan teks yang Anda kirim dan terima, dan bahkan pihak lain juga dapat melakukannya. End-to-end encryption mengubah pesan menjadi data acak yang hanya dapat dibaca dengan kunci rahasia yang hanya dimiliki oleh pengirim dan penerima pesan.

Informasi ini tidak diakses oleh penyedia layanan seluler atau pihak ketiga lainnya, dan bahkan jika pesan Anda disadap saat dalam perjalanan, mereka hanya akan mendapatkan data yang tidak berarti. Sementara itu, menggunakan pesan SMS tradisional, yang bergantung pada teknologi lama dari tahun 90-an, memungkinkan data Anda terbuka bagi pihak ketiga.

Seperti teknologi lainnya, end-to-end encryption memang tidak bersifat sempurna, sehingga ada potensi kerentanannya. Meskipun peretas mungkin masih dapat mengirimkan tautan ke malware dan perangkat lunak berbahaya lainnya saat menggunakan end-to-end encryption, teknologi ini dapat mencegah peretas atau pihak jahat untuk mencegat dan mengubah data saat dalam perjalanan.

SMS Guard Dikabarkan Bikin SMS Anda Tak Bisa Disadap

Apakah Sms Bisa Disadap. SMS Guard Dikabarkan Bikin SMS Anda Tak Bisa Disadap

Apalagi di tengah isu penyadapan yang berkembang saat ini, SMS Guard menawarkan fitur antiforensik dan audit untuk menjamin privasi pelanggannya. “Dengan fitur antiforensik, jejak digital pengiriman SMS dalam smartphone pelanggan maupun server tidak tampak sehingga analisis dan pengujian eksistensi konten SMS tersebut menjadi sulit atau mustahil untuk dilakukan,” kata Sujoko, Chief Product Officer ICK Company, provider layanan SMS Guard dalam keterangan persnya, di ajang pameran Indocomtech 2013, Jakarta, Rabu (30/10/2013). Sementara yang dimaksud fitur antiaudit, kata Sujoko, adalah penyimpanan data dalam tiap tahapan proses SMS Guard adalah berbatas waktu dan selalu dalam kondisi terenkrip, sehingga pembuktian fakta sebuah transaksi SMS mejadi sulit untuk dilacak.

Layanan ini menjamin privasi pelanggannya untuk saling berkirim pesan SMS secara aman tanpa khawatir kontennya disadap atau diketahui pihak lain yang tidak berkepentingan. Lalu lintas pesan pendek pelanggan SMS Guard dilindungi dengan teknologi enkripsi (pengacakan data) canggih.

“Ini membuktikan bahwa SMS yang dikirim melalui jalur layanan SMS Guard selalu dalam kondisi terenkrip mulai dari ponsel pengirim hingga ke ponsel tujuan akhir,” kata Sujoko. “Bahkan kami sebagai provider pun tidak tahu konten pesan pelanggan SMS Guard,” tegasnya. Sementara itu, Chief Bussiness Officer ICK Company Agung S Bakti menambahkan, sebagai garansi keamanannya, provider siap mengembalikan biaya berlangganan hingga 1000 kali lipat jika kode enkripsinya bisa dijebol pihak lain yang tidak berkepentingan.

SMS Anti Sadap? Begini Caranya!

Apakah Sms Bisa Disadap. SMS Anti Sadap? Begini Caranya!

Buktinya, SMS masih jadi salah satu penghasil pendapatan terbesar operator meski banyak yang mulai memilih instant messaging untuk berkomunikasi pesan teks. Demikian menurut Arya Mandala Putra, Chief Commercial Officer ICK Company.ICK Company yang merilis aplikasi SMS anti sadap ini pun turut mendemokan bagaimana cara kerjanya SMS Guard, nama aplikasi yang dimaksud.

Akhirnya, smartphone penerima akan mendekrip atau mengurai kode SMS tersebut sehingga kontennya bisa terbaca. Jadi privasi kami jamin akan selalu terjaga," tegas Arya.Untuk meningkatkan level privasi pelanggan, SMS Guard juga menerapkan fitur number masking untuk menyamarkan nomor pengirim dan nomor tujuan SMS.

"Hanya pihak pengirim dan penerima SMS terkait sajalah yang benar-benar tahu dengan siapa mereka bertukar pesan," tandas Eriz Pramuditya Wiweka, Commercial Manager ICK Company.

8 Tanda HP Kamu Sedang Disadap Dapat Dilihat Dari Sini

Apakah Sms Bisa Disadap. 8 Tanda HP Kamu Sedang Disadap Dapat Dilihat Dari Sini

Biasanya, pesan teks atau SMS aneh yang masuk itu, berisi kumpulan huruf dan angka tak beraturan (berantakan) dari pengirim tidak dikenal. Masalah iklan pop-up bisa menunjukkan adanya malware (perangkat lunak yang diciptakan untuk merusak sistem tanpa izin) alias aplikasi penyadapan. Walaupun tidak semua iklan pop-up yang ada menandakan HP kamu telah diretas, tapi pengguna juga tetap harus berhati-hati akan hal tersebut.

Hal itu bisa terjadi, karena malware kemungkinan menggunakan sumber daya ponsel untuk memindai perangkat dan mengirimkan informasi kembali ke server kriminal (milik si hacker). Saat kamu tidak sedang menggunakan HP, lalu tiba-tiba ikon atau aplikasi bergerak sendiri itu menunjukkan hal yang aneh bukan?

Jika itu masalahnya, bisa jadi pelakunya adalah perangkat lunak berbahaya atau kesalahan karena pembaruan sistem HP terbaru. Jika HP disadap, peretas bisa mengekstrak data dari jarak jauh dan memposting file pribadi kamu secara online.

Pengembang Klaim SMS Anti Sadap Tak Bisa Disadap KPK

Apakah Sms Bisa Disadap. Pengembang Klaim SMS Anti Sadap Tak Bisa Disadap KPK

- Aplikasi SMS anti sadap mulai ditawarkan di Indonesia. "Nggak bisa disadap oleh pihak manapun," kata Chief Commercial SMSGUARD Arya Mandala Putra saat ditemui di stan pamer JCC, Senayan, Jakarta, Kamis (31/10/2013).Arya menerangka, dengan menggunakan aplikasi ini, sms yang terkirim akan dienkripsi oleh server pribadi menjadi kode-kode yang tak bisa dibaca.

SMS itu hanya bisa dibaca oleh handphone yang juga menggunakan aplikasi SMS anti sadap. "Kalau disadap sebelum sampai ke penerima, yang tampil hanya berupa kode-kode," ujarnya seraya menunjukkan contoh tampilan kode.Bukan hanya SMS yang disadap tak bisa dibaca, nomor pengirim dan penerima sms juga dijanjikan tak akan bisa dideteksi oleh penyadap. "Nama number masking," ujar Arya.Arya mengatakan aplikasinya tak dimaksudkan untuk kejahatan. Aplikasi SMS anti sadap ini ditujukan untuk melindungi privasi orang yang berkomunikasi.

7 Cara Mengetahui Hp Disadap dan Cara Mengatasinya

Apakah Sms Bisa Disadap. 7 Cara Mengetahui Hp Disadap dan Cara Mengatasinya

Berikut cara mengetahui hp tengah disadap atau tidak seperti dikutip dari Life Wire. Aktivitas aneh maksudnya seperti aplikasi terbuka dan berjalan sendiri, padahal sedang tidak Anda gunakan. Cara mengetahui hp disadap berikutnya adalah muncul panggilan dan SMS tak dikenal yang Anda kirimkan kepada orang lain. Salah satu penyebab hp disadap biasanya karena Anda membuka tautan dari email dan ruang pesan di akun media sosial.

Langkah terakhir coba hubungi call center provider dan laporkan jika hp Anda telah disadap. Nantinya, provider akan menonaktifkan sementara kartu SIM Anda, sehingga oknum penyadap tak bisa mendapat informasi apa pun.

Takut SMS Disadap? Ini Solusinya

Apakah Sms Bisa Disadap. Takut SMS Disadap? Ini Solusinya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Kekhawatiran untuk berkomunikasi via Short Message Service(SMS) makin tinggi, mengingat maraknya teknologi yang bisa 'mengintip' percakapan mereka. ICK Company mengembangkan aplikasi yang menjawab kebutuhan pengguna SMS tersebut.

Aplikasi yang berteknologi enkripsi (pengacakan data) canggih ini memberikan layanan eksklusif pengamanan SMS anti sadap berbasis private server. Layanan ini menjamin privasi pelanggannya untuk saling berkirim pesan SMS secara aman tanpa khawatir kontennya disadap atau diketahui pihak lain yang tidak berkepentingan.

“Kami kembangkan layanan aplikasi SMS Guard untuk menjamin privasi seseorang akan keamanan percakapan SMS-nya. Kami jamin bahwa konten pesan pendek pelanggan SMS Guard aman dan anti sadap.Hanya pihak yang dituju saja yang bisa membaca pesan pendek dari pelanggan SMS Guard,” tegas developer Head of Information Technology (IT) Bussiness Division ICK Company, Agung S Bakti. Pesan pendek yang dikirimkan pelanggan SMS Guard terlebih dahulu dikirimkan ke server SMS Guard dan dienkrip (diproses menjadi kode-kode acak) sebelum diteruskan ke ponsel sesama pelanggan yang dituju.

Cara Cek dan Hentikan HP yang Disadap dari Jarak Jauh

Apakah Sms Bisa Disadap. Cara Cek dan Hentikan HP yang Disadap dari Jarak Jauh

Untuk itu, penting mengetahui bagaimana cara cek dan hentikan HP yang disadap dari jarak jauh. Apabila kamu tiba-tiba menerima panggilan dan SMS dari nomor yang tidak dikenal hal itu patut dicurigai.

Nomor asing yang muncul di panggilan atau mengirim pesan melalui SMS bisa jadi pertanda HP tengah disadap. Cara cek HP disadap berikutnya adalah dengan memerhatikan munculnya aktivitas aneh, seperti aplikasi terbuka dan berjalan sendiri padahal tidak sedang digunakan.

Apabila ada aplikasi asing yang kamu rasa tidak pernah mengunduhnya segera hapus sebab dapat mengindikasikan penyadapan. Langkah pertama yang bisa dilakukan adalah mengubah nomor PIN atau pattern password layar HP.

Cara ini merupakan upaya agar oknum penyadap tidak bisa mendapatkan informasi apa pun karena semuanya sudah terhapus dan sistem berubah seperti HP yang baru dibeli. Pihak provider akan menonaktifkan sementara kartu SIM sehingga oknum penyadap tak bisa mendapat informasi apa pun.

OTP SMS dan OTP WhatsApp, Apa Beda Keduanya?

Apakah Sms Bisa Disadap. OTP SMS dan OTP WhatsApp, Apa Beda Keduanya?

Biasanya, kode OTP ini berupa enam digit angka yang akan hangus dalam waktu beberapa menit saja, dan hanya dapat digunakan sekali. Perlu diketahui, bahwa kode OTP merupakan salah satu bagian dari two way authentication (2FA) yang menambah layer proteksi data pengguna di internet.

Ketergantungan SMS terhadap jaringan operator, ternyata juga dapat disadap karena secara teknis mungkin dilakukan jika celah keamanannya dieksploitasi. Selain itu, SMS juga terikat pada nomor telepon tertentu, sehingga hal ini membuatnya mudah diidentifikasi oleh penipu jika ingin melakukan rekayasa sosial.

Penggunaan aplikasi OTT sebagai platform pengiriman OTP juga dinilai lebih efisien dan memakan biaya yang rendah. Keunggulan WhatsApp Global OTP Verihubs adalah hemat biaya dengan transaksi transparan, aman dan terpercaya, tingkat pengiriman lebih tinggi, adanya program CRM, serta ID pengirim yang dapat disesuaikan dengan nama bisnis Anda dan centang hijau resmi dari WhatsApp.