Cara Daftar Nomor Simpati
Cara Daftar Nomor Simpati. Kamu baru aja membeli kartu Telkomsel atau bahkan pengguna lama yang belum melakukan registrasi? Nah, artikel ini cocok banget buat kamu karena Telkomsel bakal kasih tahu cara registrasi kartu Telkomsel secara mudah dan cepat. Pengguna kartu Telkomsel wajib banget lho, melakukan registrasi kartu.
Pelanggan baru ataupun pelanggan lama wajib mendaftar kartu Telkomsel mereka. Ada berbagai manfaat yang bisa kamu lakukan dengan melakukan registrasi kartu ini, salah satunya adalah kemudahan dalam mengakses informasi. Nah, sebenarnya, ada 5 cara mudah ini nih, yang bisa kamu lakukan buat melakukan registrasi kartu Telkomsel:. Buat kamu yang masih bingung setelah pembahasan artikel yang satu ini, Telkomsel punya cara lain buat membantu kamu, lho.
Yup, kamu bisa bertanya secara lebih jelas di GraPARI Online yang bisa diakses kapan aja secara online. Nah, tanpa berlama-lama lagi, yuk kita bahas cara registrasi kartu Telkomsel.
Baca Juga: Apa Itu Jelajah Lifestyle Telkomsel?
3 Cara Registrasi Kartu Telkomsel dengan Mudah dan Cepat
We are sorry that this post was not useful for you! Let us improve this post!
Cara Daftar Kartu Telkomsel Beserta Cek Registrasi Kartunya
Selain cara daftar kartu Telkomsel, kamu juga bisa cek informasi lainnya di sini! Kamu tidak perlu repot-repot pergi keluar rumah karena GraPARI sudah bisa online sekarang. Nah, biar nggak penasaran lebih lama, cek aja langsung informasi-informasi tentang registrasi kartu Telkomsel berikut ini, ya!
Ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengaktifkan kartu baru Telkomsel, yaitu:. Baca Juga: Cara Registrasi Kartu Telkomsel Ternyata Mudah, Lho!
Tunggu hingga notifikasi muncul berisi informasi bahwa kartu kamu sudah berhasil registrasi. Klik OK dan tunggu notifikasi berisi kartu kamu sudah berhasil diregistrasi. Nah, itulah beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk registrasi kartu Telkomsel. Baca Juga: Paket Internet Sakti Telkomsel, Kuota Besar untuk Semua Kebutuhan.
Cara Registrasi Ulang Kartu Seluler dengan 3 Langkah Mudah
Jakarta - Sesuai dengan peraturan pemerintah yang tertuang dalam Peraturan Menteri (PM) Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Nomor 14 tahun 2017 tentang Registrasi Pelanggan Jasa Telekomunikasi, tertanggal 31 Oktober 2017, maka semua pemakai kartu perdana baik perdana lama atau perdana baru yang hendak diaktifkan diwajibkan untuk melakukan registrasi ulang kartu pelanggan prabayar operator seluler dengan mengirimkan Nomor Induk Kependudukan dan Nomor Kartu Keluarga. Registrasi ulang ini dilakukan dengan tujuan untuk memberi perlindungan pada pelanggan dan masyarakat dari penipuan-penipuan yang biasa dilakukan baik via SMS atau telepon dan kejahatan lain, meminimalisir penyalahgunaan nomor, serta untuk menuju single identity number.
Achmad M. Ramli dari Dirjen Penyelenggaraan Pos dan Informatika (PPI) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) pun mengatakan bahwa pemerintah akan memberikan sanksi kepada para pengguna layanan selular bila tak meregistrasikan kartu prabayar sesuai dengan identitas resmi. Jika memang masih saja diteruskan, sanksi selanjutnya adalah pelanggan tidak akan bisa menerima telepon. Tapi 15 hari bila sudah mendapatkan peringatan kedua berupa nomor tak bisa ditelepon itu akan diblokir setelahnya," ungkapnya. Menanggapi peraturan tersebut, maka adalah wajib hukumnya bagi Anda penggunakan kartu seluler untuk melakukan registrasi ulang.
3 Cara Registrasi Kartu Telkomsel, Praktis dan Cepat!
Mengacu pada peraturan yang ditetapkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika RI, setiap pengguna jasa telekomunikasi wajib melaksanakan registrasi nomor. Tujuan ditetapkannya peraturan ini adalah untuk melindungi pengguna jasa dari kemungkinan terjadinya kejahatan siber sekaligus memberikan pelayanan telekomunikasi terbaik.
Sampaikan maksud dan tujuan, yakni meregistrasi kartu Telkomsel, lalu ikuti arahan dari customer service. Meregistrasi Kartu Telkomsel melalui Kode *444# Sebenarnya, langkah satu ini juga mirip cara sebelumnya.
Mendaftarkan Kartu Telkomsel melalui SMS ke 444 Untuk dapat mendaftarkan kartu Telkomsel melalui SMS ke nomor yang sudah ditentukan, kamu hanya perlu mengikuti langkah berikut ini. Setelah memastikan nomor NIK dan KK yang kamu cantumkan sudah tepat, langsung kirimkan pesan tersebut ke 4444.
Cara Registrasi Kartu Prabayar Melalui Online & SMS ke 4444
Kementerian Komunikasi dan Informatika telah mewajibkan pengguna untuk melakukan registrasi kartu SIM prabayar baik lama maupun baru untuk semua operator; Telkomsel, XL, Indosat, dan Tri mulai dari 31 Oktober 2017 sampai dengan 8 Februari 2018. Registrasi kartu prabayar dapat dilakukan dengan cara online melalui situs resmi maupun SMS ke 4444.
Menurut Kemenkoinfo, jika sampai tanggal ketentuan tersebut pengguna belum melakukan registrasi maka diberi waktu 15 hari perpanjangan. Bila pengguna masih belum juga registrasi ulang, maka kartu pra bayar akan diblokir untuk melakukan panggilan dan pengiriman SMS keluar. Registrasi Kartu Prabayar dapat dilakukan secara online melalui situs resmi operator dengan mengklik tautan berikut.
Caranya: isikan No handphone, NIK KTP, No Kartu Keluarga dan Password yang akan dikirimkan oleh operator melalui SMS. Pelanggan akan menerima kode verifikasi yang dikirim operator XL melalui SMS. Pelanggan Tri dapat melakukan registrasi kartu baru atau lama dengan mengunjungi situs https://registrasi.tri.co.id/. Bagi pengguna kartu lama, format sms untuk semua operator ketik: ULANG#NIK#Nomor KK# kirim ke 4444.
Baca juga artikel terkait REGISTRASI SIM CARD atau tulisan menarik lainnya Agung DH.
Cara Registrasi Kartu Telkomsel dalam Dua Langkah Mudah
Telkomsel adalah salah satu operator seluler terbesar di Indonesia yang memiliki lebih dari 200 juta pelanggan. Namun, sebelum bisa menikmati layanan dan produk Telkomsel, pelanggan harus melakukan registrasi kartu terlebih dahulu.
Registrasi kartu Telkomsel bisa dilakukan dengan mudah dan cepat dalam dua langkah berikut. Berikut cara registrasi kartu Telkomsel dalam dua langkah mudah:. Adapun cara registrasi kartu Telkomsel untuk pelanggan lama sebagai berikut.
Mengutip Telkomsel.com, Warga Negara Asing (WNA) dapat melakukan pendaftaran prabayar dengan datang ke outlet operator telekomunikasi atau mitranya dan membawa dokumen berupa paspor, Kartu Izin Tinggal Sementara (KITAS), atau Kartu Izin Tinggal Tetap (KITAP). Petugas Telkomsel akan mencatat nama, nomor paspor/Kartu Izin Tinggal Sementara (KITAS)/Kartu Izin Tinggal Tetap (KITAP), kewarganegaraan, serta tanggal dan tempat lahir. Baca Juga Cara Registrasi Kartu Telkomsel Beserta Pilihan Paketnya. Dalam proses ini, data identitas diri pelanggan akan divalidasi melalui database kependudukan di Ditjen Dukcapil.
Syarat dan Cara Registrasi Kartu Telkomsel 2022
Setiap pelanggan prabayar kartu SIM Telkomsel wajib melakukan registrasi identitas sebelum menggunakan nomor handphone (hp). Registrasi ini dilakukan sesuai dengan data Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Kartu Keluarga (KK).
Pemerintah mewajibkan hal ini karena bertujuan untuk melindungi pelanggan jasa telekomunikasi terhadap tindakan kejahatan dan aksi penyalahgunaan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Tujuan lain agar data pelanggan bisa digunakan untuk kepentingan keuangan inklusif dan penyaluran dana bantuan sosial (bansos) pemerintah. Contoh: REG 1234567890123456#3201060401130027# Kirim ke 4444 Telkomsel akan memvalidasi data Anda dan proses registrasi selesai. Selain itu, juga tersedia melalui layanan asistensi GraPARI Virtual, mesin pelayanan mandiri MyGraPARI, serta web dan aplikasi MyTelkomsel.
Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel dengan Mudah dan Cepat 2024
Login terlebih dahulu. untuk melanjutkan, ya! Masuk atau buat akun Narasi untuk.
melanjutkan perjalanan kamu di website.
Pelanggan Punya Lebih dari 3 Kartu SIM, Bagaimana Registrasinya?
Adapun registrasi kartu SIM prabayar disarankan untuk dilakukan secara mandiri, baik menggunakan pesan singkat atau melalui laman internet masing-masing operator. Artinya jika ada enam operator di Indonesia, satu orang hanya bisa melakukan registrasi sendiri terhadap 18 kartu SIM prabayar mereka. Proses registrasi kartu SIM ke-4, 5, 6, dan seterusnya dari satu operator tidak bisa dilakukan secara mandiri, tetapi harus dengan cara berbeda. Kemarin di Kantor Kemkominfo, Jakarta, Ramli juga menyebutkan pemerintah dan operator seluler berkomitmen untuk menyukseskan program ini secara nasional. Kami juga minta mereka untuk mengirim pesan broadcast agar tidak ada pelanggan yang tertipu hoax soal registrasi kartu SIM," jelas Ramli.