Twrp Redmi 4 Prime Markw
Twrp Redmi 4 Prime Markw. This device is unsupported, so bug fixes or updates will not be released in the future. Kindly refrain from seeking help in the telegram channels as they won't be entertained. Use at your own risk!Support for this device may be added in the future, only if someone could actively maintain it. Read the Wiki about it.
Cara Pasang TWRP & ROOT Redmi 4A / 4 / 4 Prime [Rolex / Prada / Markw]
Bagi opreker atau pengguna antusias Android, rasanya tidak sah kalau devices-nya belum terpasang TWRP. Dengan TWRP, kamu bisa melakukan banyak hal mulai dari instalasi Custom ROM, Kernel, Add-Ons, (GAPPS), dan mods-mods lainnya. dalam keadaan unlock bootloader; Jangan lupa backup data penting terlebih dahulu jaga-jaga kalau pemasangan TWRP gagal dan menyebabkan bootloop..!
Matikan smartphone kemudian nyalakan dengan menekan tombol Power + Vol Down untuk masuk ke mode fastboot;. Pilih Menu dengan cara ketik “1“, “2” atau “3” sesuai tipe Xiaomi kamu, kemudian Enter; Selanjutnya ikuti instruksi yang tertera, TWRP akan terpasang otomatis. Kalau TWRP ini menggunakan bahasa China pada saat pertama kali berjalan, ganti bahasanya dengan cara yang sama persis seperti di sini.
Sampai pada tahap ini, instalasi TWRP dan root Redmi 4/4A/Redmi 4 Prime (Pro) kamu telah selesai.
Cara Memasang TWRP Xiaomi Redmi 4 Prime
Jika belum, silakan baca Cara Unlock Bootloader Xiaomi Dengan Mudah PC / Laptop Kabel Data Cofface_TWRP_1121.img download di sini Minimal ADB Fastboot download di sini. Caranya, matikan perangkat, lalu hidupkan kembali dengan menakan tombol Power dan Volume down secara bersamaan Hubungkan perangkat Xiaomi dengan PC / Laptop Jalankan aplikasi Minimal ADB Fastboot (py_cmd.exe) Untuk memastikan perangkat telah terhubung dengan PC / Laptop dengan sempurna, ketik fastboot devices lalu tekan Enter.
Maka proses dapat dilanjutkan Ketik fastboot flash recovery cofface_twrp_1121.img lalu tekan Enter. Tunggu sampai proses selesai Untuk memastikan bahwa flashing yang kita lakukan di atas telah sukses, maka ketik fastboot boot cofface_twrp_1121.img lalu tekan Enter.
Maka perangkat secara otomatis akan reboot dan masuk ke recovery mode TWRP Tekan Reboot > System untuk kembali ke system MIUI Alhamdulillah.. Selesai. Dengan memasang TWRP kita dapat dengan mudah melakukan flashing, membuat Backup serta Restore, ROM dan data.Selain itu, jika terjadi bootloop kita lebih mudah mencari penyebabnya apabila menggunakan TWRP. Dan masih banyak lagi kegunaan TWRP yang lainnya.Sebelum kita lanjutkan tutorial ini, ada baiknya kita ketahui terlebih dahulu apa saja persyaratan yang harus dipenuhi.Setelah syarat terpenuhi dan bahan-bahan terkumpul, marilah kita lanjutkan dengan memasang TWRP.