Cara Cek Hp Iphone
Cara Cek Hp Iphone. Di perangkat berikut, temukan nomor seri dan IMEI/MEID di tempat kartu SIM:. iPhone 3G.
iPhone 3GS. iPhone 4 (model GSM).
Jika Anda memiliki iPhone asli, temukan nomor seri dan IMEI terukir di bagian belakang.
10 Ciri & Cara Cek iPhone Asli Ini Wajib Diketahui Pembeli
Maka dari itu, hingga saat ini iPhone selalu meluncurkan seri-seri terbarunya dengan menawarkan memori internal yang sangat besar, yaitu mencapai 256GB. Hal tersebut dikarenakan, tampilan yang diberikan retina display ini sangat halus, jernih dan membuat iPhone memiliki layar dengan resolusi tinggi. Namun sebaliknya, apabila ponsel tidak dapat terhubung dengan iTunes di komputer, maka kemungkinan besar ponselmu adalah iPhone palsu. Oleh sebab itu, App Store juga menjadi salah satu indikator yang digunakan sebagai cara cek iPhone asli. Sebab, kartu kredit akan memudahkan proses pembelanjaan serta transaksi apapun yang kamu lakukan, termasuk pembelian barang elektronik. Tidak hanya itu, dengan menggunakan kartu kredit pun, biasanya kamu akan mendapatkan promo-promo belanja menarik, seperti diskon, cashback, rewards point maupun cicilan 0 persen.
Di sana, tersedia banyak produk kartu kredit khusus belanja yang bisa kamu pilih, sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan finansial. Selain itu, proses pengajuannya pun sangat mudah, cepat dan aman karena sudah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Cara Mudah Cek iPhone Second atau Bekas yang Masih Bagus
iPhone memiliki banyak keunggulan dan kekhasan tersendiri yang membuat penggemarnya tidak bisa berpaling. Nah, kali ini Tim Futureloka akan mengulas tentang Cara Mudah Cek iPhone Second atau Bekas yang Masih Bagus.
Apple tidak menjual parts atau suku cadang iPhone secara bebas, dan biaya service di service center Apple resmi pun sangat mahal, jadi pastikan ketika membeli iPhone bekas tidak ada kerusakan sama sekali pada parts iPhone seperti pada jack port usb, layar, toucscreen, body, dan lainnya kecuali accessories seperti adaptor charger, kabel USB/Lightning, earpods. Jika masih ada, tanyakan langsung dan minta segera mengeluarkan iCloud-nya berikut juga fitur Find My iPhone. iPhone akan selalu meminta password iCloud di setiap aktivitas penting, contohnya menginstal aplikasi.
Periksa koneksi wifi, bluetooth, microphone, speaker, 3.5mm jack untuk earpods, untuk mengecek sensor accelerometer caranya dengan mengaktifkan rotasi layar iPhone,apakah rotasi layar berfungsi secara otomatis jika iPhone di putar atau tidak. Cek GPS iPhone, buka aplikasi maps, sebelumnya pastikan wifi, jaringan data seluler dan GPS dalam mode on, kemudian pusatkan dengan menekan tombol ber-ikon pesawat kertas, lalu lihat apakah posisi kamu di maps sama dengan posisi dimana kamu berada. Itulah tips-tips dan ulasan mengenai Cara Mudah Cek iPhone Second atau Bekas yang Masih Bagus.
10 Cara Cek iPhone Asli atau Palsu dengan Mudah
Bahkan, sebagian besar penggemar produk Apple rela mengantri atau melakukan pre-order untuk mendapatkan iPhone seri terbaru. Sedangkan rekondisi adalah iPhone refurbish atau gagal produksi yang dipoles ulang agar nampak seperti baru. Nah, di sini Anda jangan tergiur dulu dengan harga miring yang ditawarkan, karena umumnya itu adalah iPhone palsu atau rekondisi tidak resmi. Jika diperhatikan lebih seksama, maka Anda bisa dengan mudah melihat perbedaan mencolok antara iPhone asli dan palsu tersebut.
Matriks kecil pada layar hanya akan terlihat dalam jarak dekat atau dengan bantuan kaca pembesar. Salah satu cara cek iPhone asli atau palsu adalah dengan menghubungkan ponsel tersebut ke komputer yang sudah terpasang iTunes.
Seperti kita ketahui, iTunes merupakan aplikasi wajib untuk memasukan lagu, video, dan file lainnya ke dalam iPhone. Di iPhone asli untuk mengambil screenshot Anda hanya perlu menekan tombol ‘Home’ dan ‘Lock’ secara bersamaan. Hal ini sangat berbeda dengan smartphone Android masa kini yang pasti menyediakan slot memori eksternal hingga 64GB. Meskipun Anda membeli di gerai resmi Apple tetap lakukan pengecekan untuk membedakan iPhone asli dan palsu.
Cara Melacak Hp iPhone yang Hilang dengan Fitur Bawaan
Seperti teledor saat digunakan atau berpindah tangan pada oknum tak bertanggung jawab. Tapi pastikan fitur tersebut telah diaktifkan terlebih dulu sebelum kejadian hilang dan Anda tidak lupa Apple ID-nya.
Masuk ke situs https://www.icloud.com/find Masukkan alamat Apple ID dan password Nantinya fitur Find my iPhone akan menampilkan keterangan keadaan ponsel, apakah itu mati total atau offline Jika kondisi ponselnya aktif, segera klik action Notifikasi GPS akan menunjukkan lokasi keberadaan iPhone dan ponsel tersebut mengeluarkan bunyi Tapi, lain kasus jika iPhone Anda dalam kondisi mati, hilang di tempat susah sinyal, atau offline saat menggunakan mode pesawat iPhone yang hilang di tempat susah sinyal hanya akan menunjukkan titik terakhir ketika ponselnya masih di area dengan sinyal kuat Jika kondisinya mati total atau dalam mode pesawat, Anda harus menunggu sampai ponsel tersebut aktif Untuk iPhone yang hilang karena dicuri, Anda tinggal pilih mode hilang (lost mode) Apabila hilangnya masih dekat tidak jauh dari tempat Anda, iPhone akan mengeluarkan suara supaya terdengar oleh pemiliknya. Perlu diingat bahwa Find my iPhone hanya bisa maksimal digunakan dalam kondisi internet stabil, sinyal kuat, tidak lupa Apple ID, dan ponsel tersebut sudah mengaktifkan fiturnya. Kelebihan dari fitur bawaan pencarian iPhone hilang apabila sudah diaktifkan yaitu memudahkan Anda ketika harus backup data lewat perangkat iOS lain.
Cara mengaktifkan fitur Find my iPhone cukup mudah, berikut langkah-langkahnya yang bisa dilakukan. Sampai tahap ini, Find my iPhone sudah aktif dan bisa digunakan ketika dalam situasi darurat saat hilang atau lupa menyimpan. Itulah cara melacak hp iPhone yang hilang lewat fitur bawaannya dan proses aktivasi.
Lebih pentingnya, Anda harus ekstra hati-hati supaya insiden ponsel hilang jangan sampai terjadi.
Begini Cara Cek iPhone Bekas. 6 Komponen ini lo Kunci Kualitasnya
Ponsel iPhone masih menjadi salah satu merek yang diidamkan bagi beberapa orang karena prestisenya. Jika kamu berniat ingin membeli secara online, pilihlah iPhone yang masih dalam waktu garansi. Saat melakukan transaksi COD atau beli di toko, usahakan untuk selalu mengecek kondisi fisiknya.
Cek kondisi fisik iPhone secara teliti dan detail, pastikan semuanya sesuai dengan deskripsi yang ditawarkan. Setelah fisiknya kamu cek, lakukan pengecekan pada semua fitur dan kelengkapan yang dimiliki iPhone.
Cek ambient light sensor yang berfungsi untuk meredupkan layar iPhone ketika berada di kegelapan. Jika masih ada, tanyakan langsung dan minta untuk segera mengeluarkan iCloud beserta fitur Find My iPhone. Supaya nggak tertipu, pastikan kamu sudah memiliki semua informasi di atas sebelum membeli iPhone bekas.
iCloud - Lacak
Temukan perangkat Anda, bahkan saat offline sekalipun. Jika perangkat Anda yang hilang tidak dapat tersambung ke internet, aplikasi Lacak tetap dapat membantu Anda melacaknya menggunakan jaringan Lacak — ratusan juta perangkat iPhone, iPad, dan Mac di seluruh dunia. Perangkat-perangkat yang berada dekat dengan perangkat Anda yang hilang akan mengirimkan lokasinya ke iCloud dengan aman, sehingga Anda dapat melihat lokasinya di aplikasi Lacak. Semua proses ini bersifat anonim dan dienkripsi untuk melindungi privasi semua orang.