Spek Infinix Hot 8
Spek Infinix Hot 8. Infinix Hot 8 unggulkan baterai dan layar di Indonesia. Baca juga: Infinix S4 andalkan kemampuan kamera dan baterai.
Baca juga: Infinix Hot 8 pecahkan rekor 24 jam non stop main game. Jakarta (ANTARA) - Produsen ponsel pintar Infinix meluncurkan Infinix Hot 8 untuk pasar Indonesia yang mengunggulkan kapasitas baterai 5.000 mAh dan layar berdefinisi tinggi 6,6 inci. "Infinix Hot 8 akan menjadi ponsel hiburan andalan dengan harga di bawah Rp2juta untuk konsumen anak muda, khususnya yang suka dengan mobile game, streaming film dan musik, ataupun pehobi fotografi," kata Wakil Presiden Infinix Indonesia Christian Sudibyo dalam keterangan pers yang diterima ANTARA di Jakarta, Kamis.Infinix bahkan menargetkan tembus peringkat lima besar merek ponsel pintar di Indonesia dengan kehadiran Infinix Hot 8.Christian menyebut sejumlah strategi perusahaannya antara lain dengan menjaga ponsel tetap pada harga yang terjangkau serta penetrasi saluran luar jaringan (offline) yang terus ditingkatkan.
Jadi, kita tunggu saja," katanya.Infinix Hot 8 hadir dalam dua versi yang berbeda, yakni kapasitas 4/64 GB dan kapasitas 2/32 GB. Baterai 5.000 mAh yang disematkannya didukung sistem pengisian daya fast charging 2A yang mampu bertahan hingga empat hari tanpa pengisian daya.
"Rekor terbaru dari Infinix Indonesia pada 27-28 September 2019, yaitu '24 Hours Non-Stop Entertainment' yang memberikan tantangan kepada X-fans (sebutan fans Infinix) untuk beraktivitas dengan Infinix Hot 8 selama 24 jam non-stop tanpa pengisian daya baterai sama sekali, mulai dari bermain game hingga movie streaming," kata Country Marketing Manager Infinix Indonesia, Sergio Ticoalu.Di bagian kamera, Infinix Hot 8 juga sudah didukung oleh kecerdasan buatan (artificial intelligent/AI) Triple Camera dengan bukaan diafragma 1.8. Fitur AR Sticker dengan berbagai macam karakternya akan menambahkan pengalaman hiburan baru disematkan dalam ponsel itu.Infinix Hot 8 juga mengusung layar 6.6” HD+ waterdrop screen yang membuat pengguna lebih puas dalam menonton video di ponsel ataupun bermain permainan digital seluler.Selain itu, ponsel itu didukung dengan sistem pengguna antar-muka XOS.5 cheetah yang diklaim punya beberapa fitur unggulan antara lain game mode untuk performa bermain game yang lebih sempurna serta mendukung user interface dan operasi media sosial yang lebih mengesankan.Infinix Hot 8 telah ditawarkan antara lain melalui situs layanan jual-beli Lazada Indonesia sejak Kamis, selain penjualan flash sale perdana yang akan dilaksanakan pada tanggal 8 Oktober 2019 dengan harga spesial yaitu, Infinix Hot 8 versi 4/64 dengan harga IDR1.399.000 dan Infinix Hot 8 versi 2/32GB dengan harga IDR 1.999.000.
Infinix Hot 8 4/64
Infinix Hot 8 4/64 Sudah jarang tersedia di pasaran. Layar lebar 6.6 inci IPS LCD Konfigurasi tiga kamera belakang Kamera depan 8 MP dilengkapi lampu flash Baterai 5000 mAh. Dimensi 165 x 76.3 x 8.7 mm Berat 179 gram Ketahanan - Fitur Lainnya -. Jenis IPS LCD Ukuran 6.6 inci Refresh Rate 60 Hz Resolusi 720 x 1600 piksel Rasio 20:9 Kerapatan 269 ppi Proteksi - Fitur Lainnya -. Chipset MediaTek Helio P22 CPU Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53 GPU PowerVR GE8320. Jumlah Kamera 1 Konfigurasi 8 MP (wide), f/2.0 Fitur LED flash, Video: 1080p@30fps.
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot Bluetooth 5.0, A2DP, LE Infrared Tidak Ada NFC Tidak Ada GPS GPS, A-GPS USB microUSB 2.0, USB On-The-Go. OS (Saat Rilis) Android 9.0 (Pie), XOS 5.0 Sensor Fingerprint (belakang), akselerometer, proksimitas, kompas Jack 3.5mm Ada Warna Quetzal Cyan, Cosmic Purple, Shark Grey, Midnight Black Fitur Lainnya Radio FM.
* Informasi yang tercantum di atas mungkin tidak sepenuhnya akurat. Silakan hubungi kami jika menemukan kesalahan.
Jual Hp Terdekat Infinix Hot 8 Bekas Hingga Rp 400.000 di MauJual
Masukkan jenis handphone kamu dan lengkapi survei yang ada. Isi data lengkap kamu dan lakukan pendaftaran. Pilih opsi penjualan dijemput di lokasimu (Doorstep) atau opsi datang ke partner toko offline Maujual (Drop-off). Tim Inspeksi MauJual akan datang ke lokasimu untuk melakukan inspeksi (untuk opsi Doorstep).
Kalau kamu setuju dengan harga yang ditawarkan, maka uang akan masuk ke rekeningmu secara real time. Untuk opsi penjualan di partner toko offline Maujual (Drop-off), inspeksi akan dilakukan di toko dan apabila kamu setuju dengan harga yang ditawarkan, maka uang akan masuk ke rekeningmu secara real time.
Resmi Masuk RI, Ini Spesifikasi & Harga Infinix Hot 8
Orang Pada Ogah Beli HP Baru, Pedagang Ponsel Sepi. - Vendor smartphone Infinix akhir membawa ponsel android Infinix Hot 8 ke Indonesia.
Ponsel anyar ini mengedepankan layar yang lebar dan kapasitas baterai yang besar.Mengutip rilis resmi perusahaan, Infinix Hot 8 memiliki layar berukuran 6,6 inci dengan resolusi HD+ dengan rasio layar terhadap bodi 20:9. Ponsel ini memiliki notch berbentuk waterdrop yang menjadi tempat kamera depan.Infinix Hot 8 memiliki empat kamera. Kamera selfie beresolusi 8 MP.Mengutip GSM Arena, Jumat (4/10/2019), Infinix Hot 8 hadir dalam dua varian. Yakni, ponsel dengan chipset Mediatek MT6761 Helio A22 yang dipadukan dengan CPU Qual-core 2.0 GHz Cortex-A53 dan RAM 2GB.
Baterai ini bisa diisi penuh dalam tiga jam dan diklaim bisa bertahan hingga 4 hari untuk hiburan tak terbatas.Ponsel ini sudah tersedia di Lazada Infinix Hot 8 versi 2 GB/32 GB dijual Rp 1,2 juta dan versi 4GB/32 GB dijual Rp 1,55 juta. Tetapi pada flash sales 8 Oktober nanti harga akan diturunkan Rp 100 ribu hingga Rp 150 ribu.
Infinix Hot 8 vs Vivo Y12: Apakah perbedaannya?
memiliki soket untuk konektor audio 3,5 mm ✔ Infinix Hot 8 ✔ Vivo Y12 Dengan soket konektor mini standar, kamu bisa menggunakan perangkat dengan kebanyakan jenis headphone. aptX dikembangkan oleh Qualcomm dan mendukung audio 16-bit pada bit rate 384kbps.
LDAC juga dapat secara otomatis menyesuaikan ke bitrate yang lebih rendah dari 330kbps atau 660kbps untuk meningkatkan stabilitas. aptx Adaptive memiliki bit rate variabel (antara 279kbps dan 420kbps), yang berarti dapat menyesuaikan bit rate untuk skenario yang berbeda, seperti mendengarkan audio HD atau mengurangi gangguan dari perangkat lain.
aptX Lossless mendukung audio 16-bit/44.1kHz berkualitas tinggi (dengan kecepatan bit maksimum 1200kbps). Codec ini menyediakan audio berkualitas CD tanpa kehilangan data.
Harga HP Infinix Hot 8 serta spesifikasi, kelebihan, dan kekurangannya
Saat baterai ponsel Infinix Hot 8 habis, kamu nggak butuh waktu lama untuk mengisi ulang sampai penuh. Terutama dengan mode Dirac yang telah disesuaikan agar hasil suara output makin nyaring dan keras, sehingga optimal dipakai saat berada di luar ruangan.
Meski terkesan sederhana dan simpel, namun fitur ini juga diperlukan beberapa pengguna saat ingin tahu notifikasi yang masuk di HP. Walaupun diklaim butuh waktu 3 jam untuk mengisi baterai, namun pengisian Infinix Hot 8 masih kurang cepat dibanding ponsel kekinian. Didukung berbagai kecanggihan yang sudah disebutkan, kamu bisa menikmati kemudahan teknologi memakai Infinix Hot 8 dengan merogoh uang kisaran Rp 1.500.000.