Cara Instal Ulang Laptop Asus Dengan Flashdisk
Cara Instal Ulang Laptop Asus Dengan Flashdisk. Tetapi fitur tersebut sangat terbatas, apalagi untuk perangkat-perangkat yang sama sekali tidak bisa menyala. Berbeda dengan reset yang hanya mengatur ulang laptop ke kondisi awal (seperti dengan menghapus program, data personal, dan pengaturan khusus), instal ulang akan memasang salinan Windows 10 yang lebih segar. Selain itu, jika fitur reset tidak memerlukan media apapun, kamu membutuhkan media instalasi berbentuk USB flash drive atau DVD (saya lebih suka USB flash drive karena lebih mudah dibawa kemana-mana) saat akan melakukan instal ulang di laptop, termasuk juga di laptop ASUS.
Bagi kamu yang belum tahu cara membuat media instalasi, atau yang lebih akrab disebut bootable, kamu bisa memanfaatkan media creation tool untuk mengunduh ISO dan membuatnya menjadi bootable di dalam flashdisk dengan aplikasi khusus, seperti Windows 7 USB/DVD Download Tool. Setelah keluar dari BIOS, laptop secara otomatis biasanya akan masuk ke menu instalasi Windows 10.
Namun jika muncul keterangan “Press any key to boot from..” (biasanya untuk CD atau DVD) tekan tombol apapun yang ada di keyboard. Setelah masuk ke instalasi Windows 10, atur bahasa sesuai dengan yang kamu inginkan, lalu tekan tombol Next. Kamu hanya perlu membiarkan prosesnya berjalan secara otomatis, tanpa menekan tombol apapun meski keluar keterangan “Press any key to boot from..” sekali lagi. Setelah berhasil, ditandai dengan menu pengaturan awal dari Windows 10, kamu tinggal menyesuaikan pengaturan sesuai dengan kebutuhan, seperti untuk tampilan, nama, akun Microsoft yang akan digunakan, serta PIN atau password.
Inilah Cara Instal Ulang Windows 10 Pakai Flashdisk Laptop Asus
MEDIA BLORA - Inilah cara instal ulang Windows 10 pakai flashdisk laptop Asus. Cara instal ulang windows 10 laptop Asus tidaklah serumit yang dibayangkan. Meskipun terbilang baru, Anda dapat melakukannya sendiri di rumah.
Menginstall sendiri ulang windows 10 laptop Asus tentunya lebih hemat biaya. Jika di tempat jasa instal Anda harus mengeluarkan biaya 50.000 hingga 100.000.
Akan tetapi jika Anda lakukan di rumah, biaya tersebut bisa dialihkan untuk keperluan lain. Baca Juga: Cara SS di Laptop Asus, Mudah dan Hanya Butuh 30 Detik. Flashdisk sebaiknya memiliki kapasitas penyimpan cukup besar. Barulah, Anda buat media instalasinya ke dalam Flashdisk tersebut.
Cara Instal Laptop Asus X441N dengan Flashdisk
Jika sebelumnya kita sudah pernah belajar tentang cara instal ulang windows 10 dengan DVD. Yups seperti judul diatas kita akan meng instal ulang Windows di laptop Asus X441N dengan menggunakan flashdisk. Mengingat harganya yang hanya 4 jutaan untuk kelas laptop entry level memang sudah wajar. Untuj grafis masih menggunakan Intel HD Graphics dan dengan kuran layar 14 inci 1366×768 piksel.
Kembali lagi ke topik tentang bagaimana cara install ulang Windows 10 dengan flashdisk di laptop. Penyetingan BIOS disini dimaksudkan agar saat laptop boot pertama kali lewat flashdisk yang dijadikan bootable tadi. Setelah itu kalian tekan tombol Esc untuk masuk ke BIOS di laptop Asus. Setelah laptop kalian terestart maka akan langsung masuk ke proses install ulang Windows. Pilih Custom: Install Windows only (advanced) kemudian buat partisi dengan mengklik new setelah itu apply.
Cara Install Ulang Laptop dengan CD atau Flashdisk, Bisa Windows 10
Langkah yang akan kami bagikan berikut ini merupakan tutorial instal ulang laptop dengan menggunakan Windows 10. Terdapat dua cara yang bisa dilakukan, yakni instal ulang laptop dengan CD dan flashdisk.
Cara install ulang laptop ini bisa untuk berbagai merek, seperti Acer, Asus, Lenovo dan lain sebagainya. Sebelum memulai proses instalasi, Anda terlebih dahulu harus mengunduh ISO dari Windows 10 di situs resmi Microsoft.
Juga jangan lupa siapkan product key untuk mengaktivasi sistem operasi Windows yang Anda gunakan. Setelah semua persiapan selesai, kita langsung masuk ke cara install ulang laptop dengan menggunakkan flashdisk.
Cara Instal Windows 10 dengan Flashdisk, Lengkap dengan Gambar
Kamu hanya perlu menyiapkan flashdisk sebagai media instalasinya. Nyalakan perangkat komputer, kemudian pilih opsi 'Boot sebagai USB flash drive'.
Komputer akan masuk ke mode Windows Setup. Namun, jika kamu menggunakan Windows 10 bawaan dan mengunakan lisensi digital, klik tulisan 'I don't have product key'.
Pilih versi Windows 10 yang akan di-instal, lalu klik 'Next'. Kamu akan masuk ke menu persyaratan lisensi.
Jika ingin melanjutkan, centang kotak 'I accept the license terms' dan klik 'Next'. Nantinya, akan muncul daftar semua partisi drive di komputer. Kamu harus mengosongkan semua partisi dari disk, di mana akan di-instal Windows 10.
[ASK} Cara install ulang lewat Flashdisk di Laptop ASUS [CENDOL INSIDE 2+)
Quote:. Original Posted By Demigod619► bisa lah om ASUStek k84L. bisa masuk bios dong om, cuman ane ga ngerti ganti boot order jadi ke flash disk bisa lah om ASUStek k84Lbisa masuk bios dong om, cuman ane ga ngerti ganti boot order jadi ke flash disk.
ganti boot order? memang disetiap laptop biosnya beda2.tapi secara umum ada di tab boot priority >> trus cari tulisan USB Removable Drive pake panah atas/bawah buat milihnya >> kalo udah terblok tulisan USB Removable Drive-nya, tekan enter dan naikkan ke posisi nomer 1 dengan menggunakan panah atas.tutup bios dengan menekan tombol esc, bila kotak dialog muncul tulisan save your configuration bla..bla...bla, tekan enter.nanti laptop akan restart dan booting via FDsemoga membantu.